Cara Membuat Wing Di Growtopia Yang Keren dan Kece

Cara Membuat Wing di Growtopia –  Masih banyak dipertanyakan oleh para pemain growtopia, karena mereka menginginkan tampilan wing yang menarik dan berbeda dengan pengguna lainnya sehingga banyak yang mengunjungi growtopia mereka.

Game yang asik untuk para gamer membuat mereka betah untuk memainkannya. Oleh karena itu dalam artikel kali ini saya akan membahas tentang wing. Jadi bagaimana cara mebuat wingnya, simak artikel berikutnya.

4 Cara Membuat Wing Di Growtopia Menarik Pengunjung

Cara membuat wing di growtopia banyak dicari karena ingin memiliki tampilan yang menarik dan keren sehingga banyak pengunjung yang datang ke growtopia kita. Sekarang sudah banyak wing growtopia seperti da vinci wings, autumn wings, golden angel wings, rainbow wings, devil wings, aurora wings, dan nightmare devil wings, masih banyak juga wings lainnya yang terkenal dan keren- keren.

Pastinya kita juga penginkan memiliki wings tersebut dan membutnya untuk dijadikan tampilan growtopia kita. Game growtopia bisa menjadi tempat kita dalam berkreasi untuk membuat wing- wing yang menarik dan banyak di minati oleh banyak pengguna lainnya, selain itu game tersebut juga bisa melatih kita dalam berfikir untuk bisa memblock pada world lock.

Keseruan inilah yang membuat game ini banyak digunakan dan kita juga bisa menemukan teman baru yang berbeda negara. Supaya kita bisa mendapatkan dan membuat wing sesuai dengan keinginan kita, berikut saya berikan artikel terkait dengan hal tersebut :

Jenis dan Cara Membuat Wing Di Growtopia

1. Fairy Wing

Cara membuat wing di growtopia dengan fairy wing adalah dengan mencampurkan flowery wallpaper seed dan disco ball seed. Kita bisa menggunakan cara ini sebagai media kreatifitas dalam virtual.

Baca juga  Tool Skin Scar Titan Apk Download Disini

2. Crimson Eagle Wing

Cara ini dilakukan mencampur red wallpaper seed dengan blue wallpaper seed. Item ini bisa kita temukan pada kategori belakang. Disini tidak menjelaskan tentang data rasio seed, kita hanya melakukan menanam seed lalu menunggunya dan suatu hari akan siap dengan sendirinya.

3. Ripper Wing

Selain dengan cara diatas bisa juga dilakukan menggunakan ripper wing yaitu mencampurkan chandelier seed dan devil horn seed. Tetapi untuk seedratio dan gemratio ripper wing belum diketahui hingga saat ini. Begitu pula dengan rasio blokir ripper wingnya sendiri. Dalam membreak cara ini memberikan 20 poin kepada kita dengan pengalaman memblokir dan mengerem per pohon.

4. Rainbow Wing

Berbeda dengan cara sebelumnya rinbow wing dibuat dengan campuran ruby block seed dengan block seed. Item ini hampir sama dengan cara crimson eagle wing karena bisa kita temukan pada kategori belakang. Disini kita akan diberi 52 poin untuk bisa memblokir dan mengerem di setiap pohonnya. Namun rainbow wing tidak ada informasi tentang daya tahan yang tersedia, selain itu rasio benih, gemratio dan rasio blokir juga tidak ada.

Baca juga :

Cara membuat wing di growtopia sudah saya bagikan kepada kalian. Silahkan coba cara tersebut untuk tampilan wing kita banyak peminatnya. Tampilan menarik kitapun jadi lebih senang dalam memainkan game growtopianya. Mohon maaf juga bila ada kesalahan pada penulisan, karena saya juga manusia tempatnya salah. Tetapi lebih baiknya lagi bila kita saling bertukar informasi. Semoga bermanfaat, sekian dari saya. Salam gamer selamat bermain.

Baca juga  Download GTA SA Lite Mod Apk + OBB Indonesia Terbaru 2022